banner image

Cara Flash Samsung Champ Duos GT-C3312

Bayusolo.com


Walaupun sekarang sudah banyak bermunculan gadget dan smatphone high class,tidak ada salahnya pada postingan kali ini bayusolo.com akan membahas tentang bagaimana cara flashing samsung champ duos GT-3312 yang termasuk kategori dalam smartphone android low class.adapun penyebab kenapa harus diflash adalah:terlupa password,upgrade firmware atau terjadi bootloop.


Samsung GT-C3312Sebelum flashing,alangkah baiknya kalau back up dulu semua file yang diperlukan ke media penyimpanan luar/external memory.andai driver samsung belum terinstal di komputer,instal dulu drivernya sudah saya ikut sertakan filenya di akhir post.kopi dan rokok  jangan lupa disiapkan heheee….yuk kita siapkan bahannya dulu.


Alat-alat yang diperlukan adalah:


  • Kabel data samsung champ (Mini usb) atau pakai kabel CA-101

  • Program A FlashTool EM_XMM2150,bisa didownload diakhir post

  • Firmware SAMSUNG CHAMP DUOS GT – C3312,bisa di download di akhir post

  • Driver Samsung

Tutorial cara flashing yaitu :


1. Backup data

Menu -> Settings -> Backup Manager -> Pilih Backup yang Anda inginkan.


2. Extract program Flasher [FlashTool_E2.exe] yang sudah di download.


3. Extract semua file firmware.


4. Buka atau Jalankan program Flasher [FlashTool_E2.exe]


flashtool


  • Setting Default

  • Custom Order : Centang

  • Erases Calibration! : Erase whole flash before download

  • Baud Rate: 921600

  • Communication Driver: Infineon USB Driver

5. Pilih add > masukan semua file firmware


flashtool6. Urutkan sesuai urutan berikut :


  • C3312xxxxx_psi.fls

  • C3312xxxxx_slb.fls

  • C3312xxxxx_BSY.fls

  • C3312xxxxx_CDS.fls

  • C3312Oxxxx_CSC.dffs

7.Klik file pilih > USB map wizard


8. Hubungkan HP ke PC dalam keadaan Boot Mode (baca petunjuk di bawah)


9.Klik Next


10.Klik Start USBx


11.tunggu hingga proses selesai. kurang lebih 6/8 menit.


Cara Masuk Boot Mode : 

- Matikan HP (cabut lalu pasang batre)

- Tekan bersamaan tombol “Volume Bawah” + “Key Lock” Dan “Power”

- Anda melihat Gambar handphone dengan Panah Menghadap ke bawah.


Download FlashTool + Firmware


mega


download


dropbox


download


Download Driver Samsung


mega


download


dropbox


download


Selamat mencoba :) Semoga sukses ^_^

Bagi yang masih belum mengerti bisa contact saya atau komentar.



Cara Flash Samsung Champ Duos GT-C3312
Cara Flash Samsung Champ Duos GT-C3312 Cara Flash Samsung Champ Duos GT-C3312 Reviewed by Anonymous on 02:49 Rating: 5

10 comments:

  1. moga bermanfaat bro...

    ReplyDelete
  2. Pake kabel data biasa bisa gak gan,
    contoh'a kaya kabel data yang biasa ane pake buat flashing Galaxy Y S5360

    ReplyDelete
  3. kalau setelah klik USB1 ada peringatan "Error during boot" gimana?

    ReplyDelete
  4. Uda test..langsung maknyoss..terimakasih bro..barakallah.

    ReplyDelete
  5. Josss...... Semoga menjadi berkah...

    ReplyDelete
  6. kog abs d.flash gk bsa bwt intrnet ya :(

    ReplyDelete
  7. dah coba tukar kartu sim belom gan..

    ReplyDelete
  8. gan exktrak ny gk pke sandi kn ?

    ReplyDelete

Powered by Blogger.